Minggu, 18 April 2010

uji hipotesis dua sampel

pada bab sepuluh kita telah mempelajari untuk menguji hipotesis dengan menggunakan satu sampel, dibab itu juga telah dijelaskan sifat sifat dari uji hipotesis yang dilakukan.
pada bab ini kita perluas gagasan  mengenai pengujian dua sampel yaitu dengan menggunakan dua sampel, artinya kita memilih  sejumlah sampel acak dari dua populasi berbeda untuk menentukan apakah rata rata atau proposi populasi  tersebut setara.

untuk memahami teori ini  kita perlu mengambil beberapa pasang sampel, menghitung rata rata masing masing sampel, menentukan selisih antara ratarata sampel tersebut serta mempelajari distribusi dari selisih dalam rata rata sampel tersebut.
rintangan kedua adalah rata rata distribusi selisih ini. jika kita mendapati rata rata distribusi ini nol, hal itu secara tidak langsung menyatakan bahwa tidak ada selisih dalam kedua populasi tersebut.

Minggu, 11 April 2010

Uji Hipotesis satu sampel

Pendahuluan
Hipotesis adalah sebuah pernyataan tentang sebuah parameter populasi yang harus diverifikasi.
dalam analisis statistik kita membuat seuah klaim, artinya menyebutkan sebuah hipotesis, mengumpulkn data, mengumpulkan data , lalu menggunakan data tersebut untuk menguji pernyataan tersebut.

Pengujian Hipotesis
pengujian hipotesis merupakan suatu prosedur berdasarkan bukti sampel dan teori probabilitas untuk menentukan apakah suatu hipotesis merupakan pernyataan yang masuk akal.
Prosedur langkah pengujian Hipotesis adalah sebagai berikut:
Sebutkan Hipotesis NOL, atau Hipotesis alternatif ==> Pilih tingkat signifikansi ==> tentukan statistik pengujian ==> rumuskan sebuah aturan keputusan ==> ambil sebuah sampel, ambil keputusan ==> menerima Ho atau menerima H1


Hipotesis NOL merupakan suatu penyataan tentang nilai sebuah parameter populasi yg dibuat dengan tujuan untuk menguji bukti numerik

Hipotesis Alternatif  merupakansuatu pernyataan yang diterima jika data sampel memberi bukti yang memadai bahawa hipotesis NOL tersebut salah

Tingkat signifikansi merupakan probabilitas penolakkan hipotesis tersebut benar.

Statistik pengujian merupakan sebuah nilai yang ditentukan dari informasi sampel yang digunakan untuk menentukan apakah kita akan menolak hipotesis NoL.

Nilai kritis merupakan titik pemisah antara daerah dimana hipotesis NOL ditolak dan daerah dimana hipotesis tersebut tidak di tolak.

Minggu, 04 April 2010

apa itu kepemimpinan

Pengertian KEPEMIMPINAN meliputi Kemampuan mempengaruhi dan memotivasikelompok/ orang-orang untuk mencapai tujuanProses pengarahan dan pemberian kegiatan-kegiatanImplikasi Kepemimpinan :Ada bawahan yang menerima proses pengarahan dan menentukan status atasan (pimpinan)Ada kekuasaan yang tidak seimbang (pimpinan berkuasa memberi perintah langsung kepada bawahan, sebaliknya bawahan tidak berkuasa memerintah pimpinan)Ada Pengaruh dan Motivasi yang Efektif (pimpinan bukan hanya sekedar memberi perintah tetapi harus mampu mempengaruhi bawahan untuk melaksanakan tugas dan tanggungjawab dengan tepat)Ada batasan kelompok orang (organisasi) yang efisien (ramping, sinergi dan inovatif)Faktor-faktor yang dapat mempengaruhi Kepemimpinan yang Efektif :1. Memiliki kepribadian universal yang tinggi2. Memeperlihatkan perilaku kepemimpinan dalam kelompok yang merasakannya3. Menemukan inovasi yang dapat melengkapi teori kepemimpinan yang terdahulu4. Memperhatikan ciri-ciri kepribadian yang spesifik dari seorang pemimpin dengan sudut pandang yang berbeda